Jorok, Ternyata Benda ini Lebih Kotor Daripada Toilet

6. Uang

Uang merupakan benda yang juga penyebab terjadinya penyakit. Bakteri yang ada pada uang mempunyai 3000 jenis bakteri yang sangat jorok dibandingkan toiet. Maka berhati-hati lah jika menggenggam uang terlalu lama.

7. Keyboard laptop

Keyboard ternyata mengandung bakteri E-coli yang bisa membuat diare. Sebaiknya banyak-banyak membersihkan keyboard laptop setiap hari agar bakteri yang ada pada keyboard laptop tidak membuatmu menjadi sakit.

8. Meja Kerja

Pasti setiap orang bekerja hampir 5 jam untuk bekerja. Hati-hati jika kamu tidak rutin membersihkan meja kerjamu secara rutin. Karena bakteri dan kuman akan berkembang pada meja yang tidak sering dibersihkan.

9. Bantal atau seprai

Jika kamu tidak seing membersihkan tempat tidurmu pasti kuman dan bakteri akan berkembang. Jarang ganti sarung bantal, atau bahkan jarang menjemur bantal, berpotensi menjadikannya sebagai sarang jamur pemicu alergi nomor satu di kamar tidur Anda. Bantal Anda menampung gunungan keringat, kulit mati, air liur, dan partikel asing lainnya selama Anda tidur setiap hari. Kondisi yang ideal bagi kutu kasur untuk berkembang biak.

10. Tempat makan hewan

Pasti setiap orang memelihara hewan disetiap rumah. Entah itu burung, kucing, kelinci, ikan, dan lain sebagainya. Jika kamu tidak sering membersihkan tempat makanan hewan akan mengandung 295 bakteri di setiap inchinya. Jadi seringlah membersihkan tempat makan hewan, agar hewan peliharaanmu tidak menjadi sakit ataupun mati.

Sering rutin membersihkan benda yang tadi disebutkan diatas ya. Jangan sampai mengatakan kotor jika kamu malas membersihkan  dan menjadi tempat sarangnya penyakit.

SEBELUMNYA

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Woooww !! Ayam jago jenis ini harganya fantastis, ada yang capai Rp 125 juta

Ini Asa Firda, Siswi SMA yang Status FB-nya Viral dan Tuai Pujian dari Netizen

5 Peserta Pesta Seks Gay di Surabaya Positif HIV